Home » » PERTANIAN

PERTANIAN




Kegiatan mahasiswa STAB Syailendra selain kesenian, olahraga, dan kegiatan- kegiatan UKM adalah pertanian. Pertanian ini merupakan program kerja dari Koordinator Bidang Usaha dana yang terdiri atas bagian koperasi dan pertanian. Selain berfungsi untuk menggali dana, kegiatan ini juga digunakan untuk memanfaatkan lahan sekitar kampus yang belum digunakan.
Selain kegiatan pertanian ada pula Koperasi Mahasiswa. Koperasi ini sama halnya dengan koperasi  kejujuran karena tidak ada penjual khusus yang melayaninnya.
Share this on your favourite network

0 comments:

Post a Comment

Like us on Facebook
Follow us on Twitter
Recommend us on Google Plus
Subscribe me on RSS